Detail Cantuman
Pencarian SpesifikText
Pengaruh Word Of Mouth dalam Memediasi Service Quality dan Customer Satisfaction Terhadap Switching Intention (Studi pada Taksi Bluebird di Kota Semarang)
SARIrnrnPersaingan di Industri penyedia layanan transportasi semakin ketat.rnPerusahaan dituntut untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan pelanggan yangrnsemakin beragam. PT Blue Bird Tbk berusaha melakukan berbagai inovasi layananrndan melakukan transformasi digital untuk meningkatkan kepuasan pelanggan danrnmengurangi minat beralih pelanggan. Switching intention adalah keinginanrnpelanggan untuk mengganti layanan perusahaan yang saat ini digunakan denganrnbeberapa alternatif layanan perusahaan lain. Peneliti ingin menguji pengaruhrnvariabel service quality, customer satisfaction, dan word of mouth terhadaprnswitching intention. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabelrnword of mouth dalam memediasi variabel service quality dan customer satisfactionrnterhadap switching intention.rnPopulasi dalam penelitian ini adalah semua pengguna taksi Bluebird di KotarnSemarang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah nonprobabilityrnsampling yaitu purposive sampling dengan responden penelitian berjumlah 115rnorang. Peneliti menggunakan metode pengumpulan data melalui metoderndokumentasi dan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitianrnrnini adalah analisis Partial Least Square
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
22 MAN 039
|
Penerbit | FE UNNES : Semarang., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain