Image of Dampak COVID-19 Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman di Indonesia.

Text

Dampak COVID-19 Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman di Indonesia.



SARIrnrnAkbar, R. Hawirya Maulana, 2022. Dampak COVID-19 Terhadap KinerjarnKeuangan Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman di Indonesia. JurusanrnManajemen. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Semarang. Anindya Ardiansari,rnSE, MM.rnKata Kunci : Kinerja Keuangan, Rasio Profitabilitas, Rasio Likuiditas, RasiornSolvabilitas, Rasio Aktivitas, COVID-19rnKinerja keuangan merupakan hal yang penting untuk melihat siklusrnperputaran uang yang ada di sebuah perusahaan. Dengan melihat kinerja keuanganrnperusahaan dapat melihat seberapa besar keuntungannya, seberapa besar hutangrnyang dipunya, seberapa besar aset yang dimiliki hingga kini, dan sebagainya. Dirnmasa pandemi COVID-19 ini perusahaan dapat melihat, apakah peristiwa tersebutrnberdampak positif atau negatif dengan melihat kinerja keuangan yang sedangrnberlangsung. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapatrnperbedaan kinerja keuangan yang diukur dengan rasio keuangan antara lain adarnrasio profitabilitas, rasio likuiditas, rasio solvabilitas, dan rasio aktivitas antararnsebelum dan saat adanya peristiwa pandemi COVID-19 yang ada di Indonesia.rnMetode yang dipakai untuk menentukan jumlah sampel adalah purposivernsample. Periode penelitian terbatas pada t-2 sebelum peristiwa dan t+2 setelahrnperistiwa yang mana tiap


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
22 MAN 041
Penerbit FE UNNES : Semarang.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini